Harus diusut tuntas jika ada indikasi keterlibatan Plt Gubri

Harus diusut tuntas jika ada indikasi keterlibatan Plt Gubri
Pekanbaru-(Riauterbit.com)- Massa yang tergabung dalam Barisan Muda Riau (BMR), melakukan aksi demo ke Kantor Gubernur Riau, Senin (1/6/2015). Dalam aksinya, massa meminta Andi Rachman mengklarifikasi terkait kasus SKK-Migas yang diisukan menyeret namanya ketika dirinya masih menjadi Anggota Komisi VII DPR RI. Koordinator aksi, Angki, dalam mengatakan, harus ada kejelasan dari Plt Gubri, apakah dia terlibat atau tidak dalam kasus ini. "Harus diusut tuntas jika ada indikasi keterlibatan Plt Gubri," katanya.(Arif)

Berita Lainnya

Index