Lulus Tes Wawancara, Panwas Kampar Umumkan 63 Nama Calon Panwascam

Lulus Tes Wawancara, Panwas Kampar Umumkan 63 Nama Calon Panwascam
Panitia Pengawas Pemilihan Umum (PANWASLU) Kabupaten Kampar

RIAUTERBIT.COM - Panitia Pengawas Pemilihan Umum (Panwaslu) Pemilihan Kepala Daerah Kabupaten Kampar hari ini, Senin (22/08/2016) telah mengumumkan hasil seleksi calon anggota Panitia Pengawas Kecamatan (Panwascam) se Kabupaten Kampar.

Dari informasi yang didapat, bahwa pengumuman nama-nama calon anggota Panwascam berdasarkan surat keputusan yang ditandatangani oleh Ketua Pokja pembentukan calon anggota Panwas Kecamatan se Kabupaten Kampar Aprijon dan Sekretaris Muhammad Rosydi pada tanggal 21 Agustus 2016, kemarin.

Berdasarkan surat keputusan dengan Nomor : 019/RI-04/08/2016 tentang pengumuman tes wawancara calon anggota Panwas Kecamatan se Kabupaten Kampar berikut ini nama-namanya :

1.Kecamatan Koto Kampar Hulu : Nursadi, Katon dan Hayatul Rahmaini.

2.Kecamatan XIII Koto Kampar : Muhammad Ali Syam, Muhammad Sikamri dan Wowon.

3.Kecamatan Kuok : Khairul Anwar, Heriyanto dan Mahyudi.

4.Kecamatan Salo : Jasdion, Rina Oktaria Zamri dan Aprizal.

5.Kecamatan Bangkinang Kota : Marhaliman, Fanny Ariandi dan Nasrun.

6.Kecamatan Bangkinang : M Yasir, Hasbi Assidiqi dan Hendri.

7.Kecamatan Kampar : H Yulisman, Fadriansyah dan Zulnepli.

8.Kecamatan Tapung Hilir : Habibi, Ilham Nasution dan Muhammad Syahri.

9.Kecamatan Kampar Timur : Munawarah, Parmadi dan Hendra.

10.Kecamatan Tambang : M Tasar, Hilman Eddy Lies dan Hamdani.

11.Kecamatan Kampar Utara : Idrus, Edison dan Ihsan Sazali.

12.Kecamatan Rumbio Jaya : Edi Hartoni, Harpianto dan Budi Irawan.

13.Kecamatan Tapung Hulu : Yanuar Iskandar, Khairul Amri dan Akmal.

14.Kecamatan Tapung : Hefni, Joko Wibowo dan Surya Gus Fadli.

15.Kecamatan Kampar Kiri : Ali Azri Mandasari, Hamdani dan Suparmantono.

16.Kecamatan Kampar Kiri Hulu : Hadi Sulaiman, Ahmad Riyanto dan Abdul Aziz.

17.Kecamatan Siak Hulu : Zulfadil Adha, Alamsah dan Witrayeni.

18.Kecamatan Kampar Kiri Hilir : Zulpadli, Riyon Afrizal dan Andi Arfan.

19.Kecamatan Kampar Kiri Tengah : Burhani, Akmal dan Syahrul.

20.Kecamatan Perhentian Raja : Jasrianto, Rambun Naldi Saputra dan Khairul Amri.

21.Kecamatan Gunung Sahilan : Sugeng Riyadi, Paisal dan Saputra.(s.kampar)

 

Editor : Ahmad

Berita Lainnya

Index